SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS KOMODITAS HASIL KEBUN MENGGUNAKAN ALGORITMA A-STAR PADA DINAS PERTANIAN LANGKAT
Abstract
Langkat merupakan kabupaten dengan luas wilayah terbesar di Sumatera Utara dengan mayoritas daerah penghasil pertanian. Pada saat ini data-data pertanian dikelola pada Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan Kabupaten Langkat yang belum terintegrasi ke dalam sistem informasi geografis, sehingga menyulitkan masyarakat dalam mengetahui hasil komoditas yang ada di Kabupaten Langkat. Dengan tersedianya teknologi, penulis membangun suatu sistem informasi geografis komoditas hasil kebun yang dapat menyajikan data lokasi hasil kebun masyarakat ke dalam sebuah peta geografis dengan menggunakan algoritma A Star yang dapat memberikan rute terpendek dengan memperhitungkan nilai dari setiap node yang ditempuh dari lokasi awal menuju lokasi tujuan. Sistem ini dibangun berbasis website, menggunakan bahasa pemograman PHP, basisdata MySQL, Leaflet, dan Framework Laravel.
Full Text:
PDFReferences
Azzahra, A., Ramdhan, W., & Kifti, W. M. (2022). Single Exponential Smoothing: Metode Peramalan Kebutuhan Vaksin Campak. Edumatic: Jurnal Pendidikan Informatika, 6(2), 215–223. https://doi.org/10.29408/edumatic.v6i2.6299
Casro, C., Purwati, Y., Setyaningsih, G., & Kuncoro, A. P. (2020). Rancang Bangun Aplikasi Pengaduan Pelanggan Berbasis Web Menggunakan Framework Codeigniter Di Indotechno Purwokerto. Jurnal Sains Dan Informatika, 6(2), 166–174. https://doi.org/10.34128/jsi.v6i2.244
Hermawan, A., & Tiwa, A. S. (2021). Penerapan Algoritma A-Star untuk Pencarian Tempat Kuliner di Kota Tangerang. Jurnal Sistem Dan Informatika (JSI), 15(2), 104–114.
Hidayat, F. (2020). Konsep Dasar Sistem Informasi Kesehatan. Deepublish.
Irwanto. (2021). Perancangan Sistem Informasi Sekolah Kejuruan dengan Menggunakan Metode Waterfall (Studi Kasus SMK PGRI 1 Kota Serang-Banten). Frontiers in Neuroscience, 14(1), 1–13.
Kallang, M. T. (2020). Penerapan Algoritma A Star Dan Upper Confidence Bound Pada Game Maze Roman Numerals Berbasis Android. Universitas Komputer Indonesia.
Marcelina, D., & Yulianti, E. (2020). Aplikasi pencarian rute terpendek lokasi kuliner khas Palembang menggunakan algoritma Euclidean Distance dan A*(Star). Jurnal Sisfokom (Sistem Informasi Dan Komputer), 9(2), 195–202.
Muqorobin, M. S., & Kartin, E. (2022). Sistem Cerdas Untuk Penentuan Pohon Keputusan Bakat Dan Minat Anak Menggunakan Algoritma Classifcation And Regression Tree (CART). SENTRI: Jurnal Riset Ilmiah, 1(3), 17–34.
Mustaqov, M. A., & Megawaty, D. A. (2020). Penerapan Algoritma A-Star Pada Aplikasi Pencarian Lokasi Fotografi Di Bandar Lampung berbasis Android. Jurnal Teknoinfo, 14(1), 27–34.
Nasution, M. A. (2021). Analisis Terhadap Tradisi Sinkretisme Masyarakat Suku Jawa Pada Bulan Asuro Di Desa Perkebunan Tanjung Keliling Kecamatan Salapian Kabupaten Langkat.
Nita, D. (2020). Analisis Peran Kredit Usaha Rakyat (KUR) dalam Meningkatkan Produktifitas dan Pendapatan Petani Palawija di Desa Mulyajaya Kecamatan Rebang Tangkas Kabupaten Way Kanan. IAIN Metro.
Nurhayati, N., Abdurahman, A., Jailani, M., Riza, F., & Deni, I. P. (2023). Naskah Akademik Dan Rancangan Peraturan Daerah Kabupaten Langkat Tentang Pengelolaan Kelapa Sawit.
Oksidelfa Yanto, S. H. (2021). Pemidanaan atas Kejahatan yang Berhubungan dengan Teknologi Informasi. Samudra Biru.
Oktafiani, N. K. (2021). Implementasi Algoritma A*(A-Star) untuk menentukan rute terpendek pada NPC game Healthy Food. Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim.
Pricillia, T. (2021). Perbandingan Metode Pengembangan Perangkat Lunak (Waterfall, Prototype, RAD). Jurnal Bangkit Indonesia, 10(1), 6–12.
Putra, A. B. W., Rachman, A. A., Santoso, A., & Mulyanto, M. (2020). Perbandingan Hasil Rute Terdekat Antar Rumah Sakit di Samarinda Menggunakan Algoritma A*(star) dan Floyd-Warshall. Jurnal Sisfokom (Sistem Informasi Dan Komputer), 9(1), 59–68.
Rachmadi, T., & Kom, S. (2020). Pengantar Teknologi Informasi (Vol. 1). Tiga Ebook.
Risald, R. (2021). Implementasi Sistem Penjualan Online Berbasis E-Commerce Pada Usaha Ukm Ike Suti Menggunakan Metode Waterfall. Journal of Information and Technology, 1(1), 37–42.
Risaldi, M. A., Anton, & Astuti, P. (2020). Perancangan Sistem Informasi Menggunakan Metode Waterfall Untuk Pengajuan Cuti Dan Perjalanan Dinas Pada Pt. Igtax Ekuseru Indonesia. Buffer Informatika, 6(2), 27–36. https://www.journal.uniku.ac.id/index.php/buffer/article/view/3531
Rohim, H. A. A. (2023). Rancang bangun sistem informasi geografis pariwisata di Kabupaten Bima menggunakan metode A* sebagai penentuan rute terpendek berbasis web. Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim.
Rukmana, N. M., & Marliyah, M. (2022). Analysis of Poverty and Unemployment Reduction Strategies in the Highlands of North Sumatra by the North Sumatra Regional Development Planning Agency (Bappedasu). Jurnal Fokus Manajemen, 2(1), 49–58.
Setiyani, L. (2021). Desain Sistem: Use Case Diagram. Prosiding Seminar Nasional Inovasi Dan Adopsi Teknologi (INOTEK), 1(1), 246–260.
Sinaga, M. A. P. (2022). Sistem Informasi Geografis Pemetaan Lokasi Izin Dokter Praktik Di Kota Medan. Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Medan.
Sumantri, R. B. B., & Setiawan, R. A. (2022). Sistem Informasi Geografis Untuk Pemetaan Pariwisata Kabupaten Karanganyar Berbasis Web. METHOMIKA: Jurnal Manajemen Informatika & Komputerisasi Akuntansi, 6(1), 1–9.
Suryandari, S. Y. (2022). Metode Penelitian & Pengembangan: research and development.
Wahid, A. A. (2020). Analisis Metode Waterfall Untuk Pengembangan Sistem Informasi. J. Ilmu-Ilmu Inform. Dan Manaj. STMIK, No. November, 1–5.
DOI: https://doi.org/10.54314/jssr.v7i3.2149
Article Metrics
Abstract view : 21 timesPDF - 7 times