RANCANG BANGUN SISTEM PAKAR DIAGNOSA PENYAKIT TANAMAN KELAPA MENGGUNAKAN METODE BACKWARD CHAINING
Abstract
Tanaman kelapa adalah tanaman yang setiap bagiannya memiliki manfaat bagi kehidupan manusia. Multimanfaatnya diantara lain adalah sebagai sumber obat-obatan, makanan, minuman, bahan bangunan , kerajinan tangan, dan juga digunakan sebagai bahan baku industri, seperti kosmetik, sabun, dan lain-lain. Dinas Pertanian Kab. Asahan merupakan bagian pelaksana pemerintah daerah, yang dipimpin oleh kepala dinas. Sulitnya proses pihak petani maupun pengusaha perkebunan kelapa dalam mengetahui penyakit tanaman kelapa dan solusi penanganannya, menyebabkan kurangnya pemahaman untuk lebih mengerti bagaimana menangani tanaman kelapa yang terkena penyakit. Dengan berkembangnyateknologi informasi yang semakin cepat dan penggunaan sistem pakar dengan metode backward chaining, diharapkan dapat memberikan kemudahan bagi pihak petani dan pengusaha perkebunan kelapa untuk mengetahui penyakit tanaman kelapa serta penanganannya agar dapat membantu pihak Dinas Pertanian Kab. Asahandalam memberikan informasi tentang penyakit tanaman kelapa.
Full Text:
PDFReferences
R. N. Bugis, “SISTEM PAKAR DIAGNOSIS HAMA DAN PENYAKIT PADA TANAMAN KELAPA MENGGUNAKAN METODE CERTAINTY FACTOR BERBASIS Jika kita hanya menambahkan CF R1 dan R2 , kepastian kombinasinya akan lebih dari 1 memodifikasikan jumlah kepastian melalui penambahan faktor kepast,” J. Mhs. Tek. Inform., vol. 3, no. 1, pp. 284–289, 2019.
R. W. Abdullah, F. P. Nugroho, and Kusrini, “Sistem pakar deteksi penyakit tipes, dbd, campak dan diare dengan metode backward chaining,” J. Inf. Politek. Indonusa Surakarta, vol. 5, 2019.
F. Dristyan, H. Syahputra, and G. Syahputra, “Pengenalan Internet Dan Jaringan Pada Siswa Sman 1 Air Joman,” Jurdimas (Jurnal Pengabdi. Kpd. Masyarakat) R., vol. 1, no. 2, 2018, [Online]. Available: https://jurnal.stmikroyal.ac.id/index.php/jurdimas/article/view/116.
Y. A. M, F. Dristyan, and A. Syafnur, “Aplikasi Web Usage Mining Menggunakan Metode Association Rule Dengan Algoritma Fp-Growth Untuk Mengetahui Pola Browsing Pengunjung Website,” Pros. Semin. Nas. Ris. Inf. Sci., vol. 1, p. 1060, Sep. 2019, doi: 10.30645/senaris.v1i0.117.
I. S. Tika Christy, “Sistem Pakar Diagnosa Kerusakan Pada Alat Berat Menggunakan Metode Forward Chaining,” JURTEKSI (jurnal Teknol. dan Sist. Informasi), vol. VI, no. 1, p. 15, 2019.
DOI: https://doi.org/10.54314/teknisi.v1i1.478
Article Metrics
Abstract view : 2076 timesPDF - 1321 times
Refbacks
- There are currently no refbacks.











