PENERAPAN METODE TOPSIS DALAM MENENTUKAN GURU TERBAIK PADA SISTEM PEMBELAJARAN DARING PADA YAYASAN PENDIDIKAN PANCA ABDI BANGSA
Abstract
Sekolah Menengah kejuruan Bisnis Manajemen Panca ABDI Bangsa (PABA) dalam pelaksanaan sistem pembelajaran daring, guru tetap harus mempunyai RPP, guru di tuntut dapat menguasai teknologi seperti Google Classroom, Zoom Meeting, WhatsApp. Selain itu guru juga harus mampu berinteraksi dengan baik kepada peserta didik agar materi yang diajarkan dapat dipahami oleh peserta didik. Pelaksanaan sistem pembelajaran daring selalu di pantau oleh manajemen sekolah agar berjalan dengan baik. Jadi ada penilaian tertentu yang akan diberikan kepada tiap-tiap guru. Dalam memilih guru terbaik masih secara subjektif dan tidak ada metode yang digunakan dalam proses penilaian. Hal ini akan menjadi masalah, seperti salah dalam menentukan guru yang terbaik. Untuk menghindari masalah tersebut maka dibutuhkan sebuah “Sistem pendukung keputusan dalam menentukan guru terbaik dalam sistem pembelajaran daring dengan menggunakan metode Topsis. Program yang digunakan adalah Visual Basic 2010 dan menggunakan DatabaseMicrosoft SQL Server 2008 sebagai databasenya. Dengan sistem ini diharapkan Sekolah menengah kejuruan Bisnis Manajemen Panca Abdi Bangsa (PABA) dapat dengan mudah dan tepat dalam menentukan guru terbaik dalam sistem pembelajaran daring.
Full Text:
PDFReferences
Andi Pranata Pangaribuan And Rita Hamdani. 2020. Decision Support Systems to Determine Electronic Sales Products using The TOPSIS Method.Jurnal Teknologi Vol. 14, No. 2, December 2020, pp. 244-249
Agustina Simangunsong And Rita Hamdani. 2020. Rekomendasi Penentuan Desa Terbaik dengan Kombinasi Metode OWA (Ordered Weighted Avarage) dan Metode SAW (Simple Additive Weighting) berbasis Web, MEANS (Media Informasi Analisa dan Sistem) Volume 5 No. 2
Antonius Rachmat C Dan Aditya Wikan M. 2016. Konsep Dan Implementasi Pemrograman GUI. Andi Offset. Jogyakarta.
A.S Rosa dan M.Shalahuddin. 2014. Rekayasa Perangkat Lunak Struktur dan Berorientasi Objek. Bandung: Informatika.
Bilfaqih, Y., Qomarudin, M.N., 2015. Esensi Penyusunan Materi Daring Untuk Pendidikan Dan Pelatihan. Yogyakarta: DeePublish.
Kementerian Pendidikan Dan Kebudayaan. 2020. Surat EdaranNomor 15 Tahun 202020 Tentang Pedoman Penyelenggaraan Belajar Dari Rumah Dalam Masa Darurat Penyebaran Corona Virus Disease (Covid-19). Jakarta.
Kusrini, M. (2017). Konsep Dasar Sistem Pendukung Keputusan. Yogyakarta: Andi.
Rita Hamdani,2016, “Penerapan Metode Technique For Order Preference By Similarity To Ideal Solutiondan Simple Additive Weighting Dalam Pemberian Beasiswa Di Politeknik Poliprofesi Medan, Riset dan E-Jurnal Manajemen Informatika Komputer, Vol. 1 Nomor 1
Sibuea, M. F. L., Sembiring, M. A., & Agus, R. T. A. (2020). Efektivitas Pembelajaran Daring Berbasis Media Sosial Facebook Dalam Meningkatkan Hasil Belajar. Journal of Science and Social Research, 3(1), 73-77.
Rita Hamdani. 2020. Penerapan Sistem Pendukung Keputusan Pemberian Bonus Sales Dengan Menggunakan Metode Simple Additive Weighting (SAW). JIKOMSI Jurnal Ilmu Komputer dan Sistem Informasi. Vol.2 No 2. pp 1-9
Sembiring, M. A., & Azhar, Z. (2017). Factors Analysis And Profit Achievement For Trading Company By Using Rough Set Method. International Journal of Artificial Intelligence Research, 1(1), 16-20.
DOI: https://doi.org/10.54314/teknisi.v1i2.668
Article Metrics
Abstract view : 281 timesPDF - 57 times
Refbacks
- There are currently no refbacks.