MODELLING SISTEM INFORMASI EVALUASI DAN KETERCAPAIAN RENSTRA FST UINSU MEDAN DENGAN PENDEKATAN EXTREME PROGRAMMING
Abstract
Renstra atau Rencana Strategis Fakultas Sains dan Teknologi (FST) UIN SU Medan adalah dokumen perencanaan yang berisi visi, misi, tujuan, strategi, dan program kerja yang akan dilaksanakan oleh FST dalam jangka waktu tertentu, biasanya lima tahun. Renstra ini sangat penting karena membantu fakultas untuk menjaga fokus dan konsistensi dalam mencapai tujuan akademis dan operasionalnya, serta memastikan bahwa semua aktivitas yang dilakukan selaras dengan visi dan misi yang telah ditetapkan. Maka dari itu setiap Fakultas akan membutuhkan adanya laporan monitoring dan evaluasi ketercapaian renstra setiap tahunnya. Dengan bantuan sebuah sistem informasi, tentunya Laporan monitoring dan evaluasi Renstra ini lebih efisien dan efektif ditambah dengan adanya visualisasi informasi yang transparan dan memberikan gambaran kondisi Fakultas Sains dan Teknologi UINSU Medan dalam melaksanakan Visi dan Misi yang dituangkan dengan Renstra secara baik dan komprehensif. Sistem Informasi evaluasi Renstra FST ini dibangun dalam platform webbase menggunakan Bahasa pemrograman javascript yang didukung database MySQL.
Kata kunci: Monitoring, Evaluasi, Ketercapaian, Renstra.
Full Text:
PDFReferences
Borman, R. I., Priandika, A. T., & Edison, A. R. (2020). Implementasi Metode Pengembangan Sistem Extreme Programming (XP) pada Aplikasi Investasi Peternakan. Jurnal Sistem dan Teknologi Informasi (Justin), 8(3), 272. https://doi.org/10.26418/justin.v8i3.40273
Darmalaksana, W., Ramdhani, M. A., Cahyana, R., & Amin, A. S. (2018). Strategic Design of Information System Implementation at University. Dalam International Journal of Engineering & Technology (Vol. 7, Nomor 2). www.sciencepubco.com/index.php/IJET
David A. Aaker, & Christine Moorman. (2023). Strategic Market Management 12th Edition (Mannias Jennifer & McDonald Campbell, Ed.; 12 ed.). https://books.google.co.id/books/about/Strategic_Market_Management.html?id=_TDaEAAAQBAJ&redir_esc=y. https://books.google.co.id/books?id=_TDaEAAAQBAJ&printsec=frontcover#v=onepage&q&f=false
Don Wells. (2013, Agustus). Extreme Programming_ A Gentle Introduction. Extreme Programming Organization. http://www.extremeprogramming.org/index.html
Dr, M. R. S. P. M. M. (2021). Metode Penelitian (Aidil Amin Efendy, Ed.). Cipta Media Nusantara (CMN).
Jayusman, I., Agus, O., & Shavab, K. (2020). STUDI DESKRIPTIF KUANTITATIF TENTANG AKTIVITAS BELAJAR MAHASISWA DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA PEMBELAJARAN EDMODO DALAM PEMBELAJARAN SEJARAH. Dalam Halaman | 13 Jurnal Artefak (Vol. 7, Nomor 1). https://jurnal.unigal.ac.id/index.php/artefak
Kriemadis, A., & Kotsori, S. (2024). Applying Strategic Planning in Higher Education Institutions. Dalam A. Thrassou, D. Vrontis, L. Efthymiou, Y. Weber, S. M. R. Shams, & E. Tsoukatos (Ed.), Non-Profit Organisations, Volume I: Strategic, Managerial and Marketing Advancements (hlm. 243–270). Springer Nature Switzerland. https://doi.org/10.1007/978-3-031-62399-8_11
Luo, Z., Abbasi, B. N., Yang, C., Li, J., & Sohail, A. (2024). A systematic review of evaluation and program planning strategies for technology integration in education: Insights for evidence-based practice. Education and Information Technologies. https://doi.org/10.1007/s10639-024-12707-x
Makki, A. A., Alqahtani, A. Y., Abdulaal, R. M. S., & Madbouly, A. I. (2023). A Novel Strategic Approach to Evaluating Higher Education Quality Standards in University Colleges Using Multi-Criteria Decision-Making. Education Sciences, 13(6). https://doi.org/10.3390/educsci13060577
Muhammad Alda. (2021). Rekayasa Perangkat Lunak Berorientasi Objek (Rintho Rante Rerung, Ed.). CV. MEDIA SAINS INDONESIA.
Rahayu, S., Cahyana, R., & Fitriani, L. (t.t.). Strategic Planning To Improve The Competitiveness Of Educational Institutions. www.ijstr.org
Tim Renstra UI. (2020). RENCANA STRATEGIS UNIVERSITAS INDONESIA.
Ryan Lesmono. (2024, Mei 11). Definisi Sistem Informasi Menurut Para Ahli: Mengurai Konsep yang Kadang Membingungkan. https://redasamudera.id/definisi-sistem-informasi-menurut-para-ahli/?form=MG0AV3.
Smucker, A. D., & Grant, L. W. (2022). A FORMATIVE TOOL AND APPROACH TO ASSESSING STRATEGIC PLANS IN HIGHER EDUCATION. Dalam Educational Planning | Fall (Vol. 2022, Nomor 3).
Tim Popular Articles Binus. (2014, Juni 19). Pemodelan dalam Pengembangan Sistem Informasi. https://sis.binus.ac.id/2014/06/19/pemodelan-dalam-pengembangan-sistem-informasi/?form=MG0AV3.
Tim Renstra FST. (2020). Renstra FST 2020-2024 (Wakil Dekan 1 FST, Ed.). Fakultas Sains dan Teknologi UINSU Medan. https://drive.google.com/file/d/1Dc7hGqRn3h-3qy3-wZLlqcgtTNsc3yZX/view?usp=sharing
UPM FST. (2023). LAPORAN MONITORING DAN EVALUASI RENSTRA 2022 UPM FST 2023. https://drive.google.com/file/d/1V12jl5AB7KHBVndNqZ3GOkrXaYZB9lrL/view?usp=sharing
DOI: https://doi.org/10.54314/jssr.v8i1.2684
Article Metrics
Abstract view : 11 timesPDF - 7 times